Home » Berita (page 26)

Berita

Pelatihan Budidaya Air Tawar Di P2MKP Nila, Kota Kendari

Kendari, 22 Agustus 2014, berlangsung pembukaan pelatihan pembesaran ikan nila, ikan mas, ikan gurame dan ikan lele di Kecamatan Puuwatu Kota Kendari Provinsi Sulawesi Tenggara. Pelatihan ini dibuka secara resmi oleh Pengelola P2MKP Nila, Lasarus O. Kilikily. Turut hadir pada pelatihan ini supervisor dari BPPP Ambon Moh. Arief Hidayat, A.Md dan Supervisor Angkatan Purwono, S.St.Pi, dan peserta pelatihan 20 orang, …

Selanjutnya »

Bioreeftek untuk Konservasi Karang di Padaido Biak

Aimando, Padaido-Biak, 16 Agustus 2014, Tim Pelatihan Konservasi Balai Pendidikan dan Pelatihan Perikanan Ambon baru saja selesai melaksanakan Pelatihan Konservasi tentang Perikanan Berkelanjutan. Pelatihan ini berlangsung di Kantor Distrik Aimando yang berlokasi di Pulau Pasi Distrik Aimando, Kabupaten Biak Provinsi Papua, yang ditempuh dengan perjalanan laut sekitar 2 jam dari Kota Biak. Pelatihan dibuka secara resmi oleh Sekretaris Camat Aimando, …

Selanjutnya »

Kapusluh KP, Dr. Ir. Rina, M.Si, Menjadi Narasumber Pelatihan di BPPP Ambon

Ambon, 14 Agustus 2014, Kepala Pusat Penyuluhan Kelautan dan Perikanan Dr. Ir. Rina, M.Si, kembali menjadi narasumber pada Diklat Dasar Jabatan Fungsional Penyuluh Perikanan Tingkat Terampil di Balai Pendidikan dan Pelatihan Perikanan (BPPP) Ambon. Ini adalah kali kedua Kapusluh KP diundang Kepala BPPP Ambon, Mathius Tiku, S.Pi, M.Si, menjadi narasumber di tahun 2014 setelah sebelumnya menjadi narasumber pada diklat yang …

Selanjutnya »

Kepala Pusat Pelatihan Kelautan dan Perikanan Menjadi Narasumber Pelatihan di BPPP Ambon

Ambon, 6 Agustus 2014, Kepala Pusat Pelatihan Kelautan dan Perikanan Ir. Balok Budiyanto, MM, menjadi Narasumber Pelatihan Dasar Fungsional Penyuluh Perikanan tingkat terampil di Balai Diklat Perikanan Ambon. Peserta pelatihan sangat antusias mengikuti materi yang disampaikan oleh Kapuslat-KP. Balok Budiyanto yang pada kesempatan itu didampingi oleh Kepala BPPP Ambon, Mathius Tiku, S.Pi, M.Si, menyampaikan bahwa Indonesia memiliki potensi kelautan dan …

Selanjutnya »

Pelatihan Dasar Fungsional Penyuluh Terampil Di BPPP Ambon

BPPP Ambon, Senin 4 Agustus 2014, Kepala Balai Pendidikan dan Pelatihan Perikanan Ambon, Mathius Tiku, S.Pi, M.Si membuka Pelatihan Dasar Fungional Penyuluh Perikanan Tingkat Terampil di Aula BPPP Ambon. Dalam sambutannya Tiku (sapaan akrab Kepala BPPP Ambon) menyampaikan bahwa Diklat Dasar Penyuluh merupakan sebuah keharusan bagi para Pegawai Negeri Sipil yang telah diangkat menjadi Penyuluh paling lambat dua tahun setelah …

Selanjutnya »

Sweet Hatukau Membangun SDM Ahuru Kota Ambon

Selasa 24 Juni 2014 P2MKP Sweet Hatukau baru saja selesai menyelenggarakan pelatihan kerajinan kulit kerang mutiara untuk 20 orang masyarakat yang berasal dari Ahuru, Lorong Sumatera dan Galunggung Desa Batu Merah. Pelatihan dimulai pada hari Sabtu 21 Juni 2014 yang dibuka secara resmi oleh Supervisor BPPP Ambon Agussalim didampingi oleh Ketua Pengelola P2MKP Sweet Hatukau Hamdja Liem. Pelatihan yang berlangsung …

Selanjutnya »

P2MKP Sentani Foi Melatih Pembuatan Kerupuk dan Abon Ikan

Sentani, 23 Juni 2014, P2MKP Sentani Foi selesai melaksanakan Pelatihan Pengolahan Kerupuk Ikan Segar Danau Sentani dan Abon Ikan Angkatan LXXXIV dan LXXXV. Pelatihan dibuka tanggal 20 Juni 2014 di P2MKP Sentani Foi. Pada acara pembukaan Ketua P2MKP Sentani Foi, Evisi Omista menyampaikan kalimat motivasi “manfaatkan kami empat hari ini, untuk empat puluh tahun kemudian” yang mengandung arti empat hari …

Selanjutnya »

BPPP Ambon Melatih Budidaya Rumput Laut Di Kabupaten Supiori Papua

Supiori, 23 Juni 2014, BPPP Ambon telah sukses menyelenggarakan Pelatihan Budidaya Rumput Laut di Desa Insumbabi Distrik Kepulauan Aruri Kabupaten Supiori. Kegiatan yang dilaksanakan untuk mendukung Unit Percepatan Pembangunan Provinsi Papua dan Papua Barat ini dilaksanakan pada tanggal 18 sampai dengan 23 Juni 2014. Kabupaten Supiori sebagai kabupaten yang masih mengembangkan infrastrukturnya memiliki potensi pengembangan usaha rumput laut yang memadai. …

Selanjutnya »

BPPP Ambon Sukses Melaksanakan Diklat Dasar Penyuluh Tk. Ahli

Ambon, 21 Juni 2014, Diklat Dasar Jabatan Fungsional Penyuluh Perikanan Tingkat Ahli baru saja selesai diselenggarakan oleh BPPP Ambon. Dikdas ini dilaksanakan dalam rangka meningkatkan kapasitas SDM dan PKS (pengetahuan, keterampilan, dan sikap) penyuluh perikanan sebagai ujung tombak pembangunan SDM KP di wilayah kerja BPPP Ambon yang meliputi Maluku, Maluku Utara, Papua, Papua Barat dan Sulawesi Tenggara. Diklat Dasar ini …

Selanjutnya »